Home

Jumat, 21 Oktober 2011

Cara Installasi pada Xilinx versi 9.2i

Untuk menginstal Xilinx, terlebih dahulu disiapkan software Xilinx. Kemudian bisa kamu pindahkan folder software tersebut ke "My Document" atau mungkin langsung kamu buka folder xilinx tersebut dari media penyimpanan berupa flashdisk.

Selanjutnya kalian bisa ikuti langkah - langkah di bawah ini :
1. Pilih "setup.exe", lalu klik sebanyak 2 kali.
 
    maka akan muncul seperti ini :
     kemudian pilih Next

2. Maka akan tampil "Enter Registration ID"
    pada Enter Registration ID ini, kita diminta untuk memasukkan nomor registrasi ID.
    Untuk itu kalian harus membuka serial number yang berada di folder xilinx, dengan klik 2 kali.
    maka akan tampil :
     langkah selanjutnya adalah, memasukkan reg id tersebut ke dalam 4 kotak kosong pada registration ID. kemudian pilih Next untuk melanjutkan.

3.Maka akan tampil Accept Software License (1 of 3). Hal ini menandakan bahwa merupakan 1 dari 3 proses yang akan dilakukan pada tahap ini. Jangan lupa untuk menceklist kotak kecil pada "I accept the terms of the software license". kemudian pilih Next untuk melanjutkan.
    Untuk proses selanjutnya juga jangan lupa untuk menceklist "I accept the terms of the software license", kemudian pilih next.

 

4. maka akan tampil "Select Destination Directory"
    Pada gambar di atas, kita di minta untuk menentukan tempat penginstalan software xilinx tersebut.jika kita telah menentukan dan setuju, maka kita pilih next.
 
5.Maka akan tampil "Select Installation Option"
    kemudian pilih next, maka akan tampil :
    kemudian pilih next.

6. Maka akan tampil "Select Installation Options". Dimana pada tahap ini, kita diminta untuk memilih. Apakah ingin melakukan update saat tersambung dengan internet atau tidak. Jika ingin, maka klik pada "launch Web Update seperti gambar di bawah ini :
    Namun jika tidak ingin, maka kita bisa mengabaikannya dengan cara tidak menceklist atu tidak memilihnya seperti gambar di bawah ini :  kemudian pilih next

7. Maka akan tampil "Begin Installation"
    pada gambar di atas menunjukkan bahwa proses selanjutnya adalah proses install. maka kita pilih install untuk memulai menginstall. pada gambar di bawah ini merupakan sedang berlangsungnya proses menginstall. maka dari itu, kita harus bersabar hingga proses ini selesai atau mencapai 100%.
   jika sudah tampil gambar di bawah ini, maka klik OK. Maka proses install telah selesai

   Alhamdulillah...
   

   
    

Tidak ada komentar: